Perbedaan Laminar Air Flow dan Biosafety Cabinet
Apa Perbedaan Laminar Air Flow dan Biosafety Cabinet ? Setiap laboratorium mikrobiologi, ada beberapa alat yang sering ditemui, yaitu LAF atau dikenal dengan nama Laminar Air Flow dengan BSC atau Biosafety Cabinet secara garis besar memiliki nilai fungsional yang sama yaitu Meja kerja steril untuk melakukan kegiatan inokulasi/ penanaman dengan meniupkan udara steril secara kontinu melewati […]
Laboratorium Mikrobiologi
Merencanakan pembuatan laboratorium Mikrobiologi memerlukan beberapa faktor yang mesti diperhatikan. Hal yang harus diwaspadai di Laboratorium mikrobiologi 1. Penggunaan AC Split Tidak direkomendasikan di Lab. Mikrobiologi karena berpotensi besar sebagai sumber kontaminasi mikrobiologi. Apabila terpaksa, lakukan pencucian dan pembersihan rutin (antibakteri, antijamur), Sebaiknya menggunakan AC Central yang dilengkapi HEPA filter. 2. Suhu dan KelembabanSuhu harus […]
MENGENAL LAMINAR AIR FLOW
Laminar Air Flow adalah meja kerja steril untuk melakukan kegiatan inokulasi/ penanaman. Laminar Air Flow merupakan suatu alat yang digunakan dalam pekerjaan persiapan bahan tanaman, penanaman, dan pemindahan tanaman dari sutu botol ke botol yang lain dalam kultur in vitro. Alat ini diberi nama Laminar Air Flow Cabinet, karena meniupkan udara steril secara continue melewati […]